MusliModerat.net - Wakil Bupati Mamuju, Irwan SP Pababari, ikut menjadi bagian dari kader atau keluarga besar Barisan Ansor Serbanguna (Banser) Kabupaten Mamuju, Sulawesi Barat (Sulbar). Irwan
ikut dalam Diklatsar Banser Angkatan I yang diselenggarakan Pengurus Anak Cabang Gerakan Pemuda Ansor Kecamatan Kalukku, Mamuju yang diselenggarakan di gedung UPTD Pertanian Kalukku, Kamis (15/3). Tak
0 Response to "Patut Dicontoh, Wakil Bupati Mamuju Ikut Diklatsar Banser"
Posting Komentar