Ajaran Membunuh dan Membakar atas Nama Agama kini Benar-benar Terjadi

MusliModerat.net - Masih ingat video anak-anak yang menyanyikan lagu "bunuh Penista Agama"? masih ingat demo-demo mengatas namakan agama dengan ajakan-ajakan membunuh? Masih ingat adegan-adegan demo yang mengatas namakan agama dengan membakar boneka manusia yang beri foto seseorang?
Ketika agama dijadikan alat untuk kekerasan. Inilah akibatnya.
Baru saja terjadi kekejaman Terjadi di Sekitar Tempat Ibadah di Pasar Muara, Babelan, Bekasi.
Masih percayakah para pelaku tindakan sadis ini meniru akhlak Nabi, sekali pun mereka berteriak-teriak memanggil nama TUHAN?
Ini pekerjaan berat buat para pendidik & guru-guru agama. Merekalah harapan kita untuk membimbing umat terhindar dari perbuatan keji ini seperti ini.
Setidaknya para pelaku ini paham hukum & tidak main hakim sendiri.
*
#BekasiKenapaAnarkhis ?
Itukah gambaran Kota IMAN ?
_
*
Video viral yang menunjukkan ada seorang pria dibakar hidup-hidup, karena dituding mencuri ampli masjid, entah benar atau tidak tuduhan itu, namun membakar hidup-hidup hingga mati atas nama Agama adalah kejam.
[skt/mm]

Subscribe to receive free email updates:

0 Response to "Ajaran Membunuh dan Membakar atas Nama Agama kini Benar-benar Terjadi"

Posting Komentar